Chiba Japan

Salah satu Kegiatan Kenshuusei selama di Jepang dalam bidang pertanian adalah pembudidayaan sayur selain itu juga rutin dilakukannya pernyortiran hasil panen sayur setelah kurun waktu tertentu pada saat musimnya. Kegiatan sebelum penyortiran pun diadakan kegiatan pengambilan atan pencabutan sayur di ladang, pembersihan sayur kemudian penyortiran.

Proses pernyotiran sayur ini yaitu proses memilah sayur dengan kualitas yang sangat baik atau sebaliknya. Sehingga jika terdapat kualitas sayur yang buruk segera dibenahi kedepannya mengapa menghasilkan hasil sayur yang berbeda. Dan Sayur yang memiliki kualitas bagus dipertahankan cara pembudidayaan nya atau semakin ditambah menjadi lebih baik.

 

Respond For " Chiba Japan "